0819-0808-0450 humas@irps.or.id

Sejarah Kereta Api Indonesia

Artikel mengenai Sejarah Kereta Api Indonesia dari berbagai media
Aktivitas Kereta Api di Stasiun Jakarta Kota, 1997

Aktivitas Kereta Api di Stasiun Jakarta Kota, 1997

Berbagai warna dari livery yang berbeda menghiasi kereta api pada era Perumka, seperti yang terdokumentasikan pada tahun 1997 oleh seorang pecinta kereta api asal Jerman bernama Joachim Kaddatz. Saat itu Joachim sedang berkunjung ke Indonesia dan memotret berbagai...

read more
Suasana Stasiun Ancol Tahun 1987

Suasana Stasiun Ancol Tahun 1987

Stasiun Ancol sempat direnovasi dan mendapatkan bangunan baru dalam rangka menyambut layanan kereta api jalur lingkar (yang kelak dikenal sebagai Lin Lingkar atau loop line), yang diresmikan operasionalnya pada 30 Maret 1987. Jalur lingkar merupakan layanan KRL dengan...

read more
Halte Perning, Halte Kecil di Timur Mojokerto

Halte Perning, Halte Kecil di Timur Mojokerto

Halte Perning adalah salah satu perhentian kereta api nonaktif yang ada di ujung timur Kabupaten Mojokerto. Lokasi Halte ini berbatasan langsung dengan Kabupaten Gresik dan Kabupaten Sidoarjo. Lokasi Halte Perning ini tak jauh dari area eks PG Perning dan Halte...

read more
Stasiun Klaten, dari Era Kolonial hingga Era Commuter Line

Stasiun Klaten, dari Era Kolonial hingga Era Commuter Line

Di tengah hiruk pikuk antara Yogyakarta dan Solo, berdiri sebuah stasiun yang telah menjadi saksi perjalanan sejarah panjang Indonesia: Stasiun Klaten. Dibangun pada masa kolonial, bertahan di tengah revolusi kemerdekaan, dan kini melaju dalam derap modernisasi,...

read more
Stasiun Blabak, Stasiun Penting di Magelang Pada Masanya

Stasiun Blabak, Stasiun Penting di Magelang Pada Masanya

Stasiun Blabak (kode: BAB) adalah stasiun kereta api nonaktif yang terletak di Mungkid, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, pada ketinggian +316 meter di atas permukaan laut. Stasiun ini dibangun oleh Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) sebagai bagian dari...

read more
Sejarah INKA dan Rangkaian KRL yang Diproduksinya

Sejarah INKA dan Rangkaian KRL yang Diproduksinya

Pada 22 April 2025, Wakil Menteri BUMN Kartiko Wirjoatmodjo menyampaikan "Setelah 100 tahun, akhirnya kita pakai kereta (KRL) buatan dalam negeri", merujuk pada KRL seri CLI-225 buatan INKA tahun 2025, pada sambutannya di acara puncak peringatan 100 tahun operasional...

read more
Warna-warni Lokomotif Listrik Seri 3200

Warna-warni Lokomotif Listrik Seri 3200

Armada lokomotif listrik peninggalan perusahaan Electrische Staatsspoorwegen (ESS) memiliki warna yang beragam sejak awal hingga akhir pengoperasian regulernya, dan seri 3200 merupakan salah satunya. Layaknya seri lokomotif listrik lain, seri 3200 juga mengalami...

read more
Elektrifikasi Jalur KA Jatinegara-Bekasi, 1992-1996

Elektrifikasi Jalur KA Jatinegara-Bekasi, 1992-1996

Elektrifikasi lintas Jatinegara-Bekasi pertama kali dikerjakan pada 1992, dengan layanan KRLnya mulai beroperasi pada 1996. Pada waktu yang sama, lintas ini juga mendapatkan pembaruan ke sistem persinyalan elektrik Solid State Interlocking (SSI) Siemens pada 1995,...

read more
Perjalanan Panjang JALITA, Sang Ikon KAI Commuter

Perjalanan Panjang JALITA, Sang Ikon KAI Commuter

Tahun 1999, Divisi Jabotabek dibentuk oleh KAI untuk mengurus operasional KRL komuter di wilayah Jabotabek. Di tahun 2008, statusnya dinaikkan menjadi anak usaha dengan nama KAI Commuter Jabodetabek, yang umum disingkat KCJ. Awalnya, KAI Commuter Jabodetabek mewarisi...

read more